BOPM Wacana

Jenjang S1 Dominasi Jumlah Kelulusan SNBP USU 2025

Oleh: Ruth Cinthia Sianturi USU, wacana.org – Universitas Sumatera Utara (USU) telah mengumumkan hasil Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) pada 18 Maret 2025 melalui laman snbp.usu.ac.id. Jenjang...

Poliklinik USU Sediakan Layanan Gratis Bagi Mahasiswa, Namun Minim Sosialisasi

Oleh: Derista Putri USU, wacana.org – Poliklinik Universitas Sumatera Utara (USU) telah memiliki laboraturium dan tujuh poli layanan pemeriksaan, serta sediakan obat gratis bagi mahasiswa. Meski begitu...

Yayasan Srikandi Lestari Soroti Dampak Pembakaran Batu Bara PLTU Pangkalan Susu

Oleh: Syaufah Sabila Medan, wacana.org – Yayasan Srikandi Lestari (YSL) menyoroti dampak buruk pembakaran batu bara oleh Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat. Hal ini diungkap...

Yayasan Srikandi Lestari Gelar Seminar Dorong Energi Bersih di Sumut

Oleh: Syaufah Sabila Medan, wacana.org – Yayasan Srikandi Lestari (YSL) telah menggelar seminar bertajuk “Mendorong Inisiatif Penyelamatan Sumber Energi Bersih, Meminimalisir Kerusakan Lingkungan yang...

USU Siapkan 77 Ruangan untuk UTBK-SNBT 2025

Oleh: Michelle Simangunsong USU, wacana.org – Universitas Sumatera Utara (USU) telah menyiapkan 77 ruangan untuk pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berbasis Tes (UTBK-SNBT) 2025...

Kasus Pungli KIP-K di USU, Ditmawalumni: Laporkan, Kami Jamin Kerahasiaan Korban

Oleh: Jennifer Smith L. Tobing USU, wacana.org – Seorang mahasiswa Universitas Sumatera Utara (USU) yang diminta ‘jatah’ pencairan dana bantuan Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K) oleh oknum kating...

Oknum Kating di USU Minta ‘Jatah’ ke Penerima KIP-K, Klaim Sudah Bantu Loloskan

Oleh: Jennifer Smith L. Tobing USU, wacana.org – Seorang mahasiswa Universitas Sumatera Utara (USU) mengungkapkan bahwa terdapat oknum kating yang meminta ‘jatah’ pencairan dana bantuan Kartu Indonesia...

Di Balik Palu yang Bungkam

Oleh: Imelda Sari Manalu Di ruang megah, palu diketuk Bukan dengan keadilan, bukan dengan nurani Hanya berupa bisikan samar dalam gelap Menuliskan takdir di atas lembaran kertas   Di baris-baris yang...

Medan Menyerukan #CabutUUTNI

Mahasiswa Fakultas Teknik Jadi Korban Pencurian Tas di Masjid FKG USU

Oleh: Derista Putri USU, wacana.org — Kasus pencurian kembali terjadi di lingkungan masjid Universitas Sumatera Utara (USU). Hal ini dialami oleh mahasiswa Fakultas Teknik USU, Subhan Khair, yang kehilangan...

Trending

Hard News

In Depth

AYO DUKUNG BOPM WACANA!

 

Badan Otonom Pers Mahasiswa (BOPM) Wacana merupakan media yang dikelola secara mandiri oleh mahasiswa USU.
Mari dukung independensi Pers Mahasiswa dengan berdonasi melalui cara pindai/tekan kode QR di atas!

*Mulai dengan minimal Rp10 ribu, Kamu telah berkontribusi pada gerakan kemandirian Pers Mahasiswa.

*Sekilas tentang BOPM Wacana dapat Kamu lihat pada laman "Tentang Kami" di situs ini.

*Seluruh donasi akan dimanfaatkan guna menunjang kerja-kerja jurnalisme publik BOPM Wacana.

#PersMahasiswaBukanHumasKampus